Wednesday, 3 February 2010

Membuat File ber Password tanpa Software

Lagi iseng baca majalah sensored eh nemu artikel tentang bagaimana cara mebuat folder rahasia, dan kalo mau membukanya harus mengisi password, dan ini dilakukan tanpa menggunakan software.
menurut saya ini cukup menarik..

berikut ini cara pembuatan file ber password tanpa menggunakan software

1. Buka Notepad dan copy-paste kode di bawah ini :

cls
@ECHO OFF
title Folder FolderRahasia
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST FolderRahasia goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Apakah anda ingin mengunci FolderRahasia tersebut ? (Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Ketik Y atau N.
goto CONFIRM
:LOCK
ren FolderRahasia "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo FolderRahasia Terkunci
goto End
:UNLOCK
echo Masukkan Password untuk membuka kunci
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== masukkanpassword goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" FolderRahasia
echo FolderRahasia sudah di buka
goto End
:FAIL
echo Password salah
goto end
:MDLOCKER
md FolderRahasia
echo FolderRahasia Sukses di buat
goto End
:End


2. Temen-temen bisa mengganti tulisan “masukkanpassword” dengan password yang temen-temen inginkan dan nantinya digunakan untuk membuka file yang kita rahasiakan.

3. Save As File tersebut dengan Nama “Kunci.bat” (Tanpa tanda kutip yah )

4. Klik file Kunci.bat ( Dia akan membuat Folder pribadi dengan nama “FolderRahasia” )

di folder rahasia itu deh temen-temen bisa menyembunyikan file-file seperti dokumen, musik, video dan sebagainya

5. Klik kembali file Kunci.bat dan masukkan “y” untuk mengunci folder tersebut.

6. Untuk membuka nya temen-temen bisa mengklik file Kunci.bat kembali dan masukkan password yang temen-temen tadi buat

sekian tips membuat file ber password tanpa menggunakan software


semoga berhasil merahasiakan file :D


Related Post



Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 comments: on "Membuat File ber Password tanpa Software"

Post a Comment